KAKI kita merupakan salah satu bahagian tubuh yang tentu saja sangat berguna sebagaimana anggota tubuh lainnya. Sekalipun kaki hanya mengalami luka kecil seperti melecet, kegiatan sehari-hari kita akan terganggu. Oleh karena itu, makin mengetahui kaki, jauh lebih baik dibanding tidak mengetahuinya sama sekali. Di sini ada beberapa fakta tentang kaki yang mungkin cukup menarik untuk diketahui.
1. Makan makanan pedas sering menyebabkan kaki berbau. Untuk mengatasinya, kurangkan makanan pedas dan minum banyak air.
2. Kaki melakukan perjalanan secara purata 115.000 km sepanjang hidup.
3. Pada kaki terdapat 250.000 kelenjar peluh yang menghasilkan hampir satu cawan setiap hari.
4. Satu perempat dari tulang tubuh kita terdapat pada kaki.
5. Memakai kasut tumit tinggi merupakan salah satu kunci masalah penyakit kaki perempuan.
6. 70% lebih dari masyarakat akan mengalami sakit kaki pada tempat yang sama dalam kehidupan mereka.
7. Semakin usia meningkat, kuku kaki makin keras dan makin tebal.
8. Ketika berdiri tegak, 50% dari berat anda berada pada tumit, 25% pada tapak kaki dan 25% menyebar sekitar bola kaki Anda.
9. Kaki bayi berusia 16 hingga 25 bulan tumbuh setengah ukuran kasut mereka setiap tiga bulan dan yang berusia 25-36 bulan tumbuh rata-rata setengah ukuran sepatu mereka setiap empat hingga enam bulan. Dengan demikian, sering menukar kasut mereka adalah hal baik agar kaki mereka dibungkus oleh ukuran kasut yang tepat.
10. Naik tangga selama lima minit membakar energi tubuh 42 kJs (kilojoules) , sedangkan naik lift 10,5 kJs. Bagi yang nak diet, naik tangga lebih baik daripada naik lift.
11. Aku sayang kaki aku,kaki aku ni setia dengan aku selama 23 tahun ni...aku syukur sebab aku masih ade kaki lagi sampai laa nie..aku xkan biarkan kaki aku melangkah dan buat benda2 bodoh walau kadang2 tu terbuat gak..hehehehe...
No comments:
Post a Comment